Dari tahun 2009 hingga 2020 ucpruk selalu berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik

program ucpruk

UCPRUK percaya bahwa mobilitas merupakan kunci dari pemberdayaan dan kemandirian difabel. Seorang difabel dapat kembali mengakses kebutuhan-kebutuhannya bila ia kembali mampu keluar rumah dan melakukan kegiatan – kegiatan untuk menunjang kehidupannya. Cara agar seorang difabel dapat keluar rumah dimulai dari adanya alat bantu mobilitas yang layak dan terjangkau.

jamkesus terpadu

layanan kursi roda adaptif

advokasi

pengembangan pusat reparasi

Total disribusi kursi roda ucpruk pada tahun 2018 – 2021

Total distribusi

Hingga saat ini, UCPRUK menjalin kemitraan dengan beberapa instansi dalam pembiayaan layanannya, seperti dengan Bapel Jamkesos Yogyakarta, dinas sosial provinsi Aceh, dinas sosial provinsi Jawa Tengah. Dengan model seperti ini sudah nampak peran dari pemerintah dalam proses penyediaan layanan kursi roda yang sesuai. Sudah banyak pemerintah yang memahami akan pentingnya sebuah layanan kursi roda yang sesuai artinya tidak asal memberikan satu jenis satu ukuran kursi roda untuk berbagai ragam jenis disabilitas dan kondisi klien.

total kursi roda
Kursi roda aktif
kursi roda all terrain
kursi roda standard

kursi roda adaptif ucpruk

UCPRUK menggunakan dan mendorong penyediaan layanan kursi roda berstandar WHO. UCPRUK percaya, layanan kursi roda yang sesuai dengan standard WHO akan memberikan manfaat yang besar baik kepada pengguna, keluarga maupun masyarakat sekitarnya.

Intco active

lds standard

roughrider

intco all terrain

ucp liberty

intco standard

ucpruk
goals

UCP Roda Untuk Kemanusiaan berkomitmen untuk menjadi pelopor penyedia layanan kursi roda adaptif yang mudah dan terjangkau serta menekankan edukasi masyarakat mengenai pentingnya pemberdayaan para Penyandang Disabilitas guna menciptakan masyarakat yang inklusif agar terwujud sebuah keadilan sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia.

lokasi
ucpruk

Jl. Kaliurang Km 13,5, Nganggrung, Sukoharjo, Ngaglik, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581

+62 811 2571 785